Sindiran Gubernur Jabar (Jabar), Ridwan Kamil, yang mengkritik kenaikan tarif Tol Cipularang saat ekonomi tengah sulit membuat PT Jasa Marga (Persero) Tbk mengubah keputusannya. BUMN jalan tol ini tidak menaikkan tarif tol untuk kendaraan pribadi atau golongan I. Sementara untuk golongan lain tarifnya tetap mengacu pada tarif baru per Sabtu (5/9/2020) per pukul 00.00. Menanggapi […]
Jabar Terapkan PSBB Mulai 6 Mei, Ini Aturan Berboncengan di Motor & Jam Operasional Kendaraan Umum
Kementerian Kesehatan telah menyetujui penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jawa Barat. Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menandatangani Peraturan Gubernur Nomor 36 Tahun 2020 tentang Pedoman PSBB dalam Rangka Percepatan Penanggulangan Covid 19 di Wilayah Provinsi Jawa Barat. Ditetapkan bahwa penerapan PSBB di Jawa Barat akan berlangsung mulai Rabu (6/5/2020) hingga 14 hari ke […]