Contoh Customer Journey Map yang Perlu Diketahui

Contoh Customer Journey Map

Customer journey map adalah ilustrasi visual perjalanan pelanggan yang dibuat secara lengkap dengan organisasi maupun juga dengan perusahaan. Selain itu, customer journey map juga merupakan semacam peta yang menjadi representasi visual dari perjalanan pelanggan mencapai goals.

Perlu anda ketahui bahwa terdapat beberapa contoh customer journey map yang mungkin belum anda pahami sebelumnya. Untuk itu agar bisa mendapatkan info lebih lanjut, simak pembahasan di bawah ini hingga tuntas!

Apa Saja Contoh customer journey map ?

 

  1. Untuk Customer journey map yang pertama yaitu contoh penggabungan CJM dan CEM. Yang mana dalam peta ini telah disebutkan bahwa terdapat empat kelompok pelanggan dan dua situasi di mana proses tertentu digunakan.

Peta yang satu ini komprehensif, baik dalam aspek grafis , yang biasa disebut dengan penggunaan simbol, kunci peta, ikon, dan gelembung. Atau bahkan jika menyangkut sebuah konten yang biasa disebut dengan kutipan yang menyajikan sikap dan emosi pelanggan.

Namun meski begitu tak sedikit elemen grafis yang digunakan pada peta yang tetap mudah untuk dibaca. Sebab, untuk mempersiapkan peta tersebut maka diperlukan untuk mengumpulkan data melalui penelitian dan analisis terlebih dahulu.

  1. Untuk contoh Customer journey map selanjutnya yang perlu anda ketahui yaitu peta yang dibuat oleh seorang peneliti yang telah menyajikan pengalaman pelanggan saat berkunjung di toko yang ia miliki.
  2. Peta pengalaman pelanggan selanjutnya yang akan dijelaskan pada artikel ini adalah Peta Pengalaman Pelanggan yang berfokus pada proses layanan pelanggan. Berbeda dengan peta di CJM, dimana di peta tersebut leih memilih satu pelanggan khas dan menggambarkan pengalamannya dari perspektif situasi dan konteks tertentu.
  3. Dengan begitu, anda dapat dengan mudah mengidentifikasi peluang dan ancaman terhadap pengalaman pelanggan positif yang dapat ditemukan dalam proses layanan pelanggan, seperti pengembalian produk yang dibeli secara online.
  4. Seperti yang telah dketahui bersama bahwa peta Perjalanan Pelanggan merupakan sebuah alat yang dapat digunakan dengan berbagai cara untuk mencapai sebuah tujuan yang berbeda.
  5. Selanjutnya yang akan di bahas yaitu peta perjalanan pelanggan yang dibuat oleh seorang peneliti. Yang mana dalam pembuatannya alat yang disajikan disebut disebut dengan roda pengalaman. Peta jenis ini dibangun dengan cara yang menarik dan disederhanakan dan menunjukkan analisis penerbangan ke luar negeri seperti Kota New York.

Pada bagian tengah roda mencakup karakteristik persona. Dan pada lingkaran berikutnya dibagi menjadi tiga tingkat pengalaman dan mencapai tujuan untuk bepergian. Sdangkan untuk di luar lingkaran, akan ditemukan deskripsi dari setiap langkah yang akan diambil oleh seseorang untuk perjalanan itu sendiri.

Dan pada setiap langkah ditandai dengan emotikon yang mencerminkan pengalaman netral, positif, atau bahkan juga negatif. Bentuk peta ini sangat sederhana dan mudah dibuat.

  1. Contoh lain dari Customer journey map yang perlu anda ketahui adalah analisis sederhana tentang pengalaman pasangan yang merencanakan liburan. Petanya sangat jelas, dimana ini adalah visualisasi data yang menyajikan tingkat kepuasan dan keterlibatan pelanggan di mana area yang perlu ditingkatkan ditunjukkan. Dari adanya peta tersebut anda akan lebih mudah untuk merencanakan liburan dengan pasangan.

Nah, sekian sedikit informasi yang dapat di jelaskan dalam pembahasan kali ini mengenai  Contoh Customer Journey Map yang perlu anda ketahui, dan semoga artikel ini berguna seta juga bermanfaat untuk para pembaca!

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *